Alamat Lengkap dan Kontak Hotel Artotel Gajahmada Semarang, Hotel Tentrem Semarang dan Awann Sewu Semarang

 

Campusnesia.co.id - Melancong ke DIY dan Jawa Tengah sudah mainstream jika menyempatkan diri ke Jogjakarta atau Solo. Sama-sama di Jawa Tengah Semarang juga patut dicoba lho. Memang tidak banyak destinasi wisatanya karena Semarang dikenal sebagai kota administrasi dan ibu kota provinsi, namun bukan berarti tidak menarik sama sekali karena kita bisa mendapatkan pengalaman wisata kuliner dan peninggalan lawas seperti Kota Lama.

Salah satu hal penting yang perlu disiapkan ketika berwisata dan bermalam adalah tempat menginap yang nyaman. Lewat postingan kali ini berikut kami hadirkan informasi tentang Alamat Lengkap Hotel Artotel Gajahmada Semarang, Hotel Tentrem Semarang dan Awann Sewu.


1. Hotel Artotel Gajahmada Semarang
Alamat: 
Jl. Gajahmada No.101, Miroto, Kec. Semarang Tengah
Kota Semarang, Jawa Tengah 50134

Telepon: 
(024) 86405777
+6224 8640 5777
+62856 4041 5777

Email: 
reservation.semarang@artotelindonesia.com

Website: 
https://artotelgajahmadasemarang.com


Terletak di jantung Semarang, ARTOTEL Gajahmada - Semarang menonjol dengan 9 lantai yang dirancang dengan cermat, menampilkan 80 studio yang terinspirasi seni. Dirancang oleh salah satu arsitek top Indonesia, Andra Martin, ARTOTEL Gajahmada - Semarang menarik perhatian dengan fasad gelap kontemporer modern dan karya seni dari seniman lokal yang sedang naik daun. Sebuah pilihan strategis yang cocok untuk pelancong cerdas baik untuk bisnis maupun liburan.

Layanan Hotel:
Resepsionis 24 Jam
Ruang Pertemuan & Acara
Restoran
Bar Atap
Ruang Seni
Layanan Binatu
Pembersihan Harian
Layanan Pramutamu
Layanan Valet



2. Hotel Tentrem Semarang 
Alamat: 
Jl. Gajahmada No.123, Pekunden, Kec. Semarang Tengah
Kota Semarang, Jawa Tengah 50134

Telepon: 
(024) 86005555
Fax: 62 24 8600 5550

Email:
info.semarang@hoteltentrem.com

Website:
https://www.hoteltentrem.com/semarang


Tentrem di Hatimu, Diambil dari budaya Jawa, kata “tentrem” memiliki arti kedamaian dan ketenangan. Diambil dari budaya Jawa, kata “tentrem” mengacu pada perasaan damai dan tenang makna yang lebih luas dari “tentrem” mencakup konsep harmoni antara alam semesta dan umat manusia, menciptakan ketenangan yang paling sempurna.

Layanan Hotel:
Deluxe Room
Premiere Room
Executive Room
Junior Suite Room
Executive Suite Room
Tentrem Presidential Suite Room
Tentrem Rewards


3. Hotel Awan Sewu
Alamat: 
Jl. Simpang No.11, Sekayu, Kec. Semarang Tengah
Kota Semarang, Jawa Tengah 50132

Telepon: 
(024) 3511000

Email:
info@awanngroup.com

Website:
https://awanngroup.com/awannsewu


Awann Sewu Boutique Hotel & Suite terletak di jantung kawasan CBD Semarang, bersebelahan dengan bangunan bersejarah ikonik terkenal Lawang Sewu, Tugu Muda. Tempat wisata paling menarik di pusat kota.

Fasilitas:
Dining
Meeting Room
Health and Wellness

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

Silahkan komen guys..
EmoticonEmoticon